Apakah Benar Diabetes Dapat Menyebabkan Kebutaan
Diabetes dapat menyebabkan kebutaan

By CMI HOSPITAL 01 Jul 2024, 14:28:22 WIB Kesehatan
Apakah Benar Diabetes Dapat Menyebabkan Kebutaan

Keterangan Gambar : https://rsakitdiabetes.com


Diabetes merupakan penyakit kronis yang mengakibatkan penurunan kemampuan tubuh dalam mengubah gula yang ada dalam darah menjadi energi. Banyak orang yang kurang menyadarinya bahwa diabetes dapat merusak pembuluh darah kecil yang ada di seluruh tubuh manusia, sehingga pembuluh darah yang ada dalam mata menjadi lemah dan cairan lainnya bisa saja bocor dari pembuluh darah ke rentina, penderita diabetes restinopati yang terjadi ketika kadar gula dalam tubuh terlalu tinggi. 

Diabetes dapat mempengaruhi semua stuktur mata dan beberapa komplikasi mata yang dapat menyebabkan kebutaan, yaitu:

  1. Retinopati diabetik merupakan komplikasi jangka panjang yang di akibatkan karena tingginya kadar gula darah pada lapisan saraf mata.

    Baca Lainnya :

  2. Glukoma merupakan komplikasi yang terjadi akibat adanya penumpukan cairan dalam mata, yang dapat merusak saraf dan pembuluh darah mata.

  3. Katarak merupakan komplikasi mata yang paling umum yang terjadi pada penderita diabetes.

  4. Lensa mata membengkak yang di akibatkan karna kadar gula darah tinggi membuat lensa mata membengkak, yang dapat menganggu kemampuan mata untuk melihat secara normal.

Komplikasi berat yang di akibatkan pada mata dapat menyebabkan kebutaan, penyumbatan pembuluh darah kecil yang memberikan nutrisi pada retina sehingga dapat memutuskan suplai darah, sehingga mata berupaya menumbuhkan pembuluh darah yang baru. Tidak dapat dibayangkan bagaimana penderita diabetes dapat menimbulkan kebutaan dan harus meminum obat seumur hidup.

CMI Hospital bandung hadir dengan obat medis alami yang di formulasikan khsusus untuk meluruhkan tumpukan gula dan membakarnya menjadi energi. Berlandaskan “The Book of Canon Medicinae”, CMI Hospital Bandung juga akan mengupayakan kinerja pankeras agar dapat berfungsi kembali. Kini sangat mungkin untuk di lakukan seiring dengan adanya pengembangan keilmuan medis klasik timur ini. dapatkan layanan konsultasi lanjutan via whatsapp kami: 0857-2235-6401 / 0813-7003-9948




Video Terkait:


View all comments

Tulis Komentar: